Welcome to Bandung Offroad
Wisata Bandung Offroad memberikan edukasi perjalanan seru di seluruh kota Bandung sekaligus memberikan pengenalan kepada wisatawan terkait sub objek Wisata Penjelajahan Alam dengan mobil legendaris Land Rover di ” Kawasan Bandung Utara ( Lembang ) & Kawasan Bandung Selatan ( ciwidey & Pangalengan ) “.
Hi!! #offroadtravellers
Bosan dengan paket tour yang biasa? mari rasakan sensasi seru Wisata Offroad bersama kami. Kami adalah provider terpercaya penyelenggara kegiatan Outdoor Activity berbasis petualangan seru dan fenomenal Wisata Bandung Offroad terpercaya dan terbaik di Kota Bandung dengan kelengkapan Legalitas resmi dalam penyelenggaran Wisata berbasis petualangan dan terdaftar resmi di IATTA ( Indonesia Adventure Travel Trade Association ) di bawah kordinasi langsung Kementrian Pariwisata Indonesia.
Kami mengelola lebih dari 200 unit kendaraan Land Rover untuk berpetualang Offroad di Bandung ( Bandung Utara & Bandung Selatan ), di lokasi Wisata Adventure Cikole Lembang, Ciwidey Glamping Lakeside & Pangalengan.Dimana lokasi ini sangat terkenal akan keindahan dan kesejukan alamnya ditemani oleh hamparan hijau kebun teh yang asri dan rimbun nya Hutan Pinus yang membius mata sebagai atmosfir tepat dalam menemani penjelajahan medan offroad di dalam vegetasi hutan yang padat & rimbun.
Dengan didukung oleh crew yang profesional, kami akan memberikan pengalaman berpetualang offroad yang luar biasa untuk (#)offroadtravellers semua.
Yukk para #offroadtravellers hubungi kami bila ingin Wisata Offroad di Bandung yaa.
Long story short
Sebuah pesona keindahan alam yang disuguhkan oleh kawasan Bandung Utara menjadikan kota Bandung menjadi suatu destinasi tujuan utama bagi para wisatawan baik domestik maupun Internasional. Maka dari itu kami hadir untuk melengkapi salah satu tujuan wisata yang bersifat menikmati keindahan alam dalam konsep “ Back To nature “, dalam hal ini kami mengenalkan suatu destinasi menarik yang menggunakan mobil legendaris Inggris yaitu LAND ROVER dengan konsep menjelajah medan alam yang berbatu, berlumpur dan hutan yang pekat yang mengajak wisatawan menikmati keindahan-nya dari sudut yang lain dalam menghargai alam dan segala pesonanya.
Penjelajahan menggunakan Land Rover cukup memakan waktu 1 – 3 jam perjalanan untuk menjelah 3 area lokasi diantaranya ialah Perkebunan Teh sukawana, Hutan Pinus Gunung Putri, dan Pekatnya Hutan Jayagiri. Wisatawan tidak perlu khawatir dalam keselamatan serta keamanan perjalanan Offroad dikarenakan kami menggunakan seluruh driver berpengalaman dan standar servis yang kami berikan adalah servis terbaik karena kami ( PT. Indonesian Overland Group ) merupakan provider terbaik dan terbesar dalam penyelenggaran kegiatan alam luar khususnya Offroad Land Rover di Bandung, Jogjakarta, dan Bromo




Mengapa memilih Kami ?
Provider Offroad Terpercaya dan Terbaik di Bandung.
Best Offroad Provider
Armada Paling Lengkap
Pilihan Lokasi Offroad
#offroadtravellers
Ini adalah Peta Lokasi Wisata Offroad di Kota Bandung jalur kawasan populer yang berada di daerah Bandung Utara yang sampai saat ini tetap menjadi primadona jalur offroad yang seru dan tentunya menantang adrenalin para #offroadtravellers eitssss, tapi tenang kok! Segala macam Standart Safety Procedure nya sudah kami siapkan dan tentunya akan kami brifing dulu kok sebelum memulai penjelajahan serunya.
Selain Lokasi Offroad Cikole Lembang ( Bandung Utara ), kami pun mulai mengembangkan wahana trek yang tidak kalah aduhai seru di kawasan lokasi Wisata Offroad baru di Ciwidey dan juga Wisata Offroad di Pangalengan ( Bandung Selatan ). Dengan lokasi yang baru tentunya akan menambah pengalaman petualangan bagi anda para #offroadtravellers dalam wisata penjelajahan alam ini.
Ayo para #offroadtravellers ikuti goyangannya, rasakan sensasinya dan nikmati penjelajahan alamnya di Wisata Bandung Offroad
Testimoni
Follow Instagram Kami
Info Wisata

Telepon
022 – 761 2910
Mobile Phone
0813.1404.2177
0853.2148.3672
0878.2932.0449
Social Media
+62878.2932.0449
+62813.1404.2177
Office
Jl. Kolonel Masturi No. 41 Lembang